8 Posisi Tidur yang Benar saat Sakit Punggung, Demam hingga PMS

- 23 Agustus 2021, 18:47 WIB
Ilustrasi posisi tidur.
Ilustrasi posisi tidur. /Pixabay/bogitw

Baca Juga: Joy Red Velvet Buka Suara Terkait Kabar Resminya Menjalin Asmara dengan Crush

Gulunglah handuk tersebut, lalu letakkan di bagian belakang leher Anda. Posisikan diri Anda berbaring dan lakukan saat Anda ingin istirahat atau tidur.

3. Sakit Kepala

Anda bisa meredakan sakit kepala Anda dengan cara berbaring lurus. Sejajarkan tangan Anda di lantai. Lalu letakkan bantal di belakang kepala Anda.

Baca Juga: Jang Ki Yong Resmi Berangkat Wamil 23 Agustus 2021, Dian Sastro: Sehat-Sehat Selalu Ya

4. Tensi Naik

Untuk mengatasi tensi darah naik, Anda bisa mengatasinya secara alami. 

Caranya, berbaring telungkup, lalu luruskan tubuh Anda dan letakkan tangan kanan ke bawah bantal.

5. Sakit Bahu

Anda bisa mengurangi rasa sakit pada bahu dengan cara memposisikan tubuh ketika tidur.

Halaman:

Editor: Aga Gustiana

Sumber: Instagram @seputar_kesehatan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah