4 Cara Alami Turunkan Tekanan Darah Tinggi, Salah Satunya Berhenti Merokok

- 16 Agustus 2021, 15:40 WIB
Gangguan darah tinggi jika dibiarkan dapat berakibat fatal.
Gangguan darah tinggi jika dibiarkan dapat berakibat fatal. /Pixabay/Mohamed Hasan

PURWAKARTA NEWS - Menurunkan tekanan darah tinggi secara alami membutuhkan proses yang konsisten.

Gangguan hipertensi atau tekanan darah tinggi ini, tercatat sudah menyerang jutaan manusia.

Tak heran jika pengidap tekanan darah tinggi, sering mengidap penyakit kesehatan jantung, sehingga memicu stroke atau serangan jantung.

Baca Juga: Sinopsis Drakor 'Hometown Cha-Cha-Cha', Drama Terbaru Kim Seon Ho dan Shin Min Ah

Jika sudah terdeteksi sejak dini mengidap tekanan darah tinggi. Hal itu jangan dibiarkan.

Segera kontrol tingkat tekanan darah anda, salah satunya menggunakan obat yang sudah disarankan dokter.

Akan tetapi jangan melulu bicara soal obat ya. Ada solusi alami yang bisa digunakan untuk mengendalikan tekanan darah tinggi.

Baca Juga: Vaksin Kedua dapat Cegah Kematian Akibat Covid-19, Dokter Sarankan Disuntik Tepat Waktu

Berikut Purwakarta News rangkum, empat cara alami yang bisa diterapkan agar bisa mengontrol tekanan darah tinggi:

Halaman:

Editor: Aga Gustiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x