Pertunjukan Air Mancur Taman Sri Baduga Batal Digelar di Bulan Ini, Ternyata Ini Penyebabnya

- 4 Oktober 2023, 16:16 WIB
Air Mancur Taman Sri Baduga, Purwakarta.
Air Mancur Taman Sri Baduga, Purwakarta. /Purwakartanews.com

Baca Juga: Pj Bupati Jangan Termakan Rayuan Oknum Pengusaha Naikan HET Gas Melon

Baca Juga: DPRD Purwakarta Setujui Raperda APBD-P Tahun 2023, Pj Bupati Benni Irwan: Alhamdulilah

Diketahui, pertunjukan Air Mancur Sri Baduga dikabarkan akan aktif kembali dengan ketentuan Perda Nomor 11 Tahun 2020 Tentang Retribusi Tempat Rekreasi dan Olahraga.

Perda tersebut mengatur tiket pertunjukan Air Mancur Sri Baduga yang dikenakan tarif sebesar Rp 10 ribu untuk warga Kabupaten Purwakarta dan Rp 15 ribu untuk warga luar Purwakarta.***

Halaman:

Editor: Aik Hakiki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x