GP Ansor Purwakarta Targetkan 10 Tangki Bantuan Air Bersih untuk Dikirim ke Warga Cipaisan dan Nagrikaler

- 26 Mei 2023, 20:09 WIB
Bantuan air bersih GP Ansor untuk masyarakat terdampak kebocoran pipa PDAM.
Bantuan air bersih GP Ansor untuk masyarakat terdampak kebocoran pipa PDAM. /Foto:Ist

"Tidak menutup kemungkinan, bantuan air bersih ini bisa melebihi 10 mobil tangki sesuai dengan yang kita targetkan. Kita lihat saja kedepan, jika perbaikannya masih lama dan warga yang terdampak masih membutuhkan air bersih, Ansor Purwakarta akan selalu siap," jelas putra almarhum Abah Cipulus Wanayasa (KH Adang Badrudin) ini.

Baca Juga: Rijalul Ansor Plered Adakan Pengajian Rutin dan Berbagi Paket Sembako Bagi yang Hadir

Lebih lanjut A Acep memaparkan, sebagai lembaga badan Otonom (Banom) Nahdlatul Ulama (NU), GP Ansor Purwakarta akan selalu fokus pada gerakan sosial kemasyarakatan. Dan menjadi bagian dari kaum muda yang berperan aktif dalam merespon serta membawa solusi yang baik untuk masyarakat dan pemerintah.***

Halaman:

Editor: Aik Hakiki


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini