Pasanggiri Jaipong Bakal Rutin Dilaksanakan di Purwakarta, Anne Ratna Mustika: Kami Support Yah

- 26 Juli 2022, 16:51 WIB
Pasanggiri Jaipong Bakal Rutin Dilaksanakan di Purwakarta, Anne Ratna Mustika: Kami Support Yah
Pasanggiri Jaipong Bakal Rutin Dilaksanakan di Purwakarta, Anne Ratna Mustika: Kami Support Yah /IG @anneratna82/

PURWAKARTA NEWS - Pemkab Purwakarta bakal secara rutin menggelar Pasanggiri Jaipon untuk mewadahi, eksplorasi, edukasi hingga melestarikan seni tari warisan budaya.

Hal itu disampaikan Bupati Purwakarta, Anne Ratna Mustika bahawa tari Jaipong di Purwakarta terus mengalami peningkatan sehingga butuh wadah untuk mengekspresikannya.

Anne Ratna Mustika juga menyebut, tren peningkatan seni tari Jaipong di Purwakarta ini dibuktikan dengan banyaknya sanggar-sanggar tari yang muncul dan tumbuh di Kabupaten Purwakarta.

Baca Juga: Bersama Henhen, Pemain asal Palestina Ini Belajar Tari Jaipong

Baca Juga: Milangkala Purwakarta, Anne Ratna Mustika Sampaikan Capaian Kinerja Pemda Tahun 2021

"Kami support yah, kegiatan pasanggiri jaipong ini merupakan seni sunda merupakan jati diri orang sunda," kata Anne Ratna Mustika saat pembukaan Pasanggiri Jaipong tingkat Kabupaten Purwakarta, di GOR Purnawarman Purwakarta, Selasa 26 Juli 2022.

"Harus dikembangkan kembali khususnya di Kabupaten Purwakarta sesuai dengan visi dan misi Kabupaten Purwakarta yaitu untuk mewujudkan Purwakarta Istimewa," kata kata Bupati yang akrab disapa Ambu Anne itu.

Baca Juga: Eks Pekerja Migran Bakal Diberdayakan Pemkab Purwakarta, Anne Ratna Mustika: Berupaya Kurangi Pengangguran

Baca Juga: Anne Ratna Mustika Kukuhkan Lima Pejabat Administrator dan Pengawas di Lingkungan Pemkab Purwakarta

Halaman:

Editor: Solahudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah