Kreativitas di Balik Jeruji Besi, Warga Lapas Purwakarta Bikin Kerajinan Tangan dari Bahan Kayu

- 15 September 2021, 23:08 WIB
Petugas Lapas Kelas IIB Purwakarta menunjukan hasil karya warga binaan.
Petugas Lapas Kelas IIB Purwakarta menunjukan hasil karya warga binaan. /

"Dengan adanya program kemandirian yang nyata telah memberikan bukti konkret bahwa Lapas adalah tempat pembinaan. Nantinya, mereka bisa mengembangkan dan memiliki penghasilan sendiri dikemudian hari selepas menjalani masa pidana," katanya.

Tak menutup kemungkinan mereka pun akan mampu membuka lapangan kerja bagi warga lainnya di sekitar tempat tinggalnya nanti.

Baca Juga: Bank BRI Buka Lowongan Kerja 2021, Perusahaan Cari Sarjana Teknologi Informasi dan Matematika

"Kami berharap dengan penyaluran bakat dan keterampilan mereka selama di dalam Lapas, akan memberikan penghasilan saat mereka menyelesaikan masa tahanan," ucap Sopiana.

"Mereka yang ikut pelatihan ini sebelumnya dilakukan asessment, kemudian kelakuan WBP dalam kesehariannya, kemudian ditinjau dari pidananya. Jika semuanya cukup syarat mereka baru kita pekerjakan, jadi tidak serta merta langsung dipekerjakan," terangnya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Mustopa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini