Cuman Bayar Parkir Aja, Ini 6 Rekomendasi Tempat Wisata Gratis di Semarang

- 29 Oktober 2020, 10:59 WIB
ILUTRASI wisatawan sedang berlibur.*
ILUTRASI wisatawan sedang berlibur.* /pixabay

Baca Juga: Ratusan Hotel di Batam Sudah Punya Sertifikat Protokol Kesehatan

Selain dapat belajar sejarah, tempat ini sangat cocok untuk hunting foto kerena tempat ini bernuansa zaman kolonial. Sehingga kamu bisa dapat kan foto yang apik dan klasik.

2. Gereja Blenduk

Masih berdekatan dengan kawasan Kota Lama, Gereja Blenduk ini memiliki warna kubah merah mencolok dengan badan bangunan yang putih bersih. Lokasi ini beralamat di Jl. Letjen Suprapto, Tanjung Mas, Semarang Utara, Kota Semarang. Sangat cocok untuk jalan-jalan santai di sore hari sembari hunting foto OOTD kece.

3. Taman Srigunting

Pada zaman kolonial, taman ini seringkali digunakan sebagai panggung parade dan kini telah diubah menjadi tempat yang biasa digunakan keluarga untuk sekadar berkumpul. Alamat taman ini yaitu di Jl. Letjen Suprapto, Tanjung Mas, Semarang Utara, Kota Semarang. Suasananya nyaman dan rindang, lokasi Taman Srigunting berada di sisi Barat Gereja Blenduk.

Baca Juga: Eksotis dan Menakjubkan, Ini 4 Wisata Pantai di Garut yang Wajib Anda Kunjungi

Kamu bisa menikmati berbagai jenis kuliner jajanan khas Kota Semarang di sini, seperti lumpia, wingko babat, hingga pisang plenet. Semuanya enak!

4. Simpang Lima

Simpang Lima merupakan lapangan yang berada di pusat keramaian Kota Semarang. Tempat ini menjadi penghubung dari lima jalanan, yaitu Jalan Pahlawan, Jalan Pandanaran, Jalan Ahmad Yani, Jalan Gajah Mada dan Jalan Ahmad Dahlan.

Halaman:

Editor: Opie Febiwara

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x