Rekomendasi Kampus Seni Terbaik di Indonesia Tahun 2022

- 21 Juli 2022, 17:49 WIB
Perguruan tinggi ISI yogyakarta
Perguruan tinggi ISI yogyakarta /Tangkapan layar @isi.ac.id/

ISI Surakarta merupakan salah satu institut seni negeri lain yang ada di Indonesia. Kampus ini berdiri sejak 15 Juli 1964 sebagai Akademi Seni Karawitan Indonesia (ASKI) Surakarta. Berdirinya lembaga ini didasarkan pada Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 068/1964.

Pada mulanya, pengelolaan lembaga ini berada di bawah Direktorat Jenderal Kebudayaan. Berdasarkan Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 160/M/1974 dan keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 02/O/1975 pengelolaannya dipindahkan kepada Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Baca Juga: 5 Buku Rekomendasi Buku Bacaan Mahasiswa Antropologi Budaya

Baca Juga: JARANG DIKETAHUI, Inilah 12 Istilah Untuk Para Pecinta Buku

ISI Surakarta memiliki dua fakultas yaitu Fakultas Seni Pertunjukan dan Fakultas Seni Rupa dan Desain yang berlokasi di dua kampus, yakni Kampus Kentingan (Kampus Pusat dan FSP) serta Kampus Mojosongo (FSRD)

Berikut adalh website resmi ISI Surakarta, kalian bisa cek untuk melihat informasi lengkapnya di https://isi-ska.ac.id/

4. Institut Kesenian Jakarta

Selanjutnya, IKJ atau Institut Kesenian Jakarta. Institut ini khusus mengajarkan bidang-bidang seni yang meliputi seni rupa, seni peran, dan perfilman. Kali pertama, lembaga ini bernama LPKJ (Lembaga Pendidikan Kesenian Jakarta) yang didirikan oleh Gubernur DKI Jakarta Ali Sadikin, dan diresmikan pada pada tanggal 25 Juni 1976 oleh Presiden Suharto.

Baca Juga: Menko Airlangga Perbolehkan Perguruan Tinggi Menyelengarakan Kegiatan Belajar Tatap Muka

Baca Juga: Menjawab Tantangan Jaman, Jokowi Minta Perguruan Tinggi Terus Berinovasi

Halaman:

Editor: Aga Gustiana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini