Bahan dan Cara Membuat Batagor Makanan Khas Jawa Barat

- 15 Februari 2021, 22:03 WIB
Batagor
Batagor /Istimewa/

PURWAKARTA NEWS – Batagor alias bakso tahu goreng merupakan makanan atau jajanan khas Bandung Jawa Barat.

Cemilan ini mengadaptasi gaya Tionghoa-Indonesia dan kini sudah dikenal hampir di seluruh wilayah Indonesia.

Dirangkum dari berbagai sumber ini cara dan bahan membuat batagor:

Baca Juga: Rasanya Mantap, Ini 5 Rekomendasi Tempat Makan Batagor di Purwakarta

Baca Juga: Sekitar 89 ribu Bhabin-Babinsa jadi pelacak Covid-19  

Cara membuat batagor:

Campurkan ikan tengiri halus, daun bawang, garam, dan gula pasir. Uleni hingga rata. Masukkan putih telur, aduk rata. Lalu tuang air dingin sedikit demi sedikit sembari menguleni adonan.

Selanjutnya, masukkan tepung sagu sedikit demi sedikit sambil terus diaduk, lalu masukkan tepung sagu. Aduk rata. Kemudian, kukus tahu. Kemudian iris dan kosongkan bagian tengah tahu.

Setelah itu, masukkan adonan ke dalam tahu, isikan adonan di tengah kulit pangsit. Tutup kulit pangsit. Sisihkan. Kocok 2 butir telur dan beri sedikit garam. Masukkan tahu dan kulit pangsit dan goreng batagor hingga berwarna cokelat.

Bahan:

Halaman:

Editor: Muhammad Mustopa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x