Bansos PKH Mulai Disalurkan, Ada 10 Juta Penerima Bantuan, Cek Daftar KPM di dtks.kemensos.go.id

- 4 Januari 2021, 16:31 WIB
 Ilustrasi: PKH, BPNT, dan Bantuan Sosial Tunai BST Rp300 Ribu Akan Disaluran Bertahap, Begini Tahapannya.*/
Ilustrasi: PKH, BPNT, dan Bantuan Sosial Tunai BST Rp300 Ribu Akan Disaluran Bertahap, Begini Tahapannya.*/ /ANTARA/Aji Styawan

PURWAKARTA NEWS - Bantuan sosial atau bansos PKH mulai disalurkan hari ini Senin, 4 Januari 2021. Ada 10 juta penerima bantuan ini. Cek daftar penerima atau Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di dtks.kemensos.go.id, cukup siapkan KTP.

Bansos PKH tahun 2021 akan disalurkan melalui Bank Himbara. Penerima manfaat harus memenuhi komponen di antaranya ibu hamil, anak usia dini, anak sekolah, penyandang disabilitas, dan lanjut usia.

Bansos PKH akan diberikan selama 3 bulan sekali. Cek penerima bantuan di dtks.kemensos.go.id.

Baca Juga: Mulai Disalurkan Hari Ini, Cek Penerima Bansos BST Rp300 Ribu di dtks.kemensos.go.id

Baca Juga: Cara Klaim Token Listrik Gratis dari PLN untuk Januari 2021, Lewat pln.co.id atau Via WA

"Ini akan diberikan setiap 3 bulan sekali tahap pertama Januari, tahap kedua April, tahap ketiga Juli dan tahap ke empat Oktober 2021," ujar Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini atau Risma beberapa waktu lalu.

Berikut ini cara cek online daftar penerima bansos di dtks.kemensos.go.id:

1. Buka link https://dtks.kemensos.go.id/.

2. Pilih ID, kamu bisa memilih salah satu identitas yang akan dicek (NIK, ID DTKS atau nomor PBI JK/KIS). Agar mudah, pilih NIK.

Halaman:

Editor: Aga Gustiana

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah