Presiden Jokowi akan Pimpin Rapat KTT ASEAN Hari Ini, Berikut Agendanya

- 10 Mei 2023, 08:02 WIB
Presiden Jokowi akan Pimpin Rapat KTT ASEAN Hari Ini, Berikut Agendanya
Presiden Jokowi akan Pimpin Rapat KTT ASEAN Hari Ini, Berikut Agendanya /Foto Instagram Jokowi

PURWAKARTA NEWS - Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan memimpin secara langsung agenda pertemuan KTT ASEAN hari ini, Rabu 10 Mei 2023.

Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi menerangkan bahwa agenda Presiden Jokowi dalam KTT ASEAN ke-42 yang dimulai pada pagi hari.

Menlu mengungkapkan, Presiden Jokowi siap memimpin lima pertemuan.

Baca Juga: Pelantikan Pejabat Dinilai Tergesa-gesa jadi Alasan Pospera Laporkan Bupati Purwakarta ke Ombudsman RI

Baca Juga: Indonesian Idol 2023 dan Pemilu 2024 di Mata Netizen

Baca Juga: Link Wanita Bercadar di Ciwidey Full Video Jadi Buruan di Twitter

"Besok pagi KTT sudah akan dimulai. Dan, besok ada lima pertemuan yang semuanya akan dipimpin bapak Presiden," ujarnya, melansir YouTube Sekretariat Presiden, Rabu 9 Mei 2023

Berikut ini agenda Presiden Jokowi di KTT ASEAN.

1.Jokowi akan memimpin ASEAN Leaders' Interface with Representatives of ASEAN Inter-Parliamentary Assembly (AIPA).

Halaman:

Editor: Solahudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x