Virus Hendra Adalah Virus Kuda yang Menular pada Manusia, Ini Penjelasan Lengkapnya

- 21 Mei 2022, 21:46 WIB
Ilustrasi - Apa itu virus Hendra yang menular dari kuda ke manusia
Ilustrasi - Apa itu virus Hendra yang menular dari kuda ke manusia /PIXABAY/@rihaij

"Rupanya kalau ada penebangan hutan, maka kelelawar itu akan pindah terbangnya ke pohon-pohon yang dekat rumah, dekat peternakan kuda. Jadi hati-hati dengan penebangan hutan," Ucap Prof Zubairi Djoerban selaku Ketua Satgas COVID-19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI).

Baca Juga: REVIEW Pertandingan Real Madrid vs Real Betis Berakhir 0-0

Adapun gejala virus Hendra yang wajib diwaspadai meliputi perdarahan, radang selaput otak, kejang-kejang, hingga edema paru-paru. ***

Halaman:

Editor: Solahudin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini