Profil Gus Yaqut yang Lagi Ramai Soal Toa Masjid, Pendidikan, Karir hingga Total Kekayaan

- 24 Februari 2022, 16:53 WIB
Usulan Menteri Agama, Gus Yaqut terkait biaya daftar haji sebesar 45 juta per orang mendapat sorotan dari Akademisi Cross Culture Institute
Usulan Menteri Agama, Gus Yaqut terkait biaya daftar haji sebesar 45 juta per orang mendapat sorotan dari Akademisi Cross Culture Institute /Kemenag

PURWAKARTA NEWS - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas atau yang akrab disapa Gus Yaqut tengah ramai menjadi sorotan publik.

Gus Yaqut tengah menjadi sorotan karena telah membandingkan membuat perbandingan antara suara toa masjid dengan suara gonggongan anjing.

Sontak, pernyataan Yaqut Cholil Qoumas tersebut menimbulkan kegaduhan, Berikut profil Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas yang tengah menjadi sorotan karena pernyataannya.

Baca Juga: World War 3, PD III, Perang, hingg Ukraina Menggema di Twitter, Jadi Perang Dunia 3

Nama: Yaqut Cholil Qoumas akrab disapa Gus Yaqut.

Lahir: 4 Januari 1975, Rembang, Jawa Tengah

Ayah: KH Cholil Bisri

Kakak Kandung: KH Mustofa Bisri (Gus Mus), pendiri Pondok Pesantren Raudlatut Thalibin, Leteh, Rembang.

Baca Juga: Lirik Lagu Pecah Seribu dari Elvy Sukaesih Lengkap dengan Chord Gitar Kunci Dasar

Halaman:

Editor: Muhammad Mustopa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x