8 Jenis Buah yang Bisa Dibuat Jus, Cara Mengatasi Tekanan Darah Rendah Secara Alami

- 22 Maret 2022, 21:17 WIB
Tangkapan layar video tutorial cara mengatasi tekanan darah rendah dr. Saddam Ismail pada Youtube
Tangkapan layar video tutorial cara mengatasi tekanan darah rendah dr. Saddam Ismail pada Youtube /

PURWAKARTA NEWS - Terdapat 8 jenis buah yang bisa anda buat dirumah, cara untuk mengatasi tekanan darah rendah secara alami yang dianjurkan oleh dr. Saddam Ismail.
Mengatasi tekanan darah rendah secara alami yakni dengan dengan mengkonsumsi aneka macam jus buah-buahan seperti yang dianjurkan dr. Saddam Ismail.

Lalu buah dan sayuran apa saja yang bisa dikonsumsi untuk membantu tekanan darah rendah?

1. Jus pisang
Buah pisang mengandung asam folat dan vitamin C. Ini cocok untuk membantu anda yang mengalami tekanan darah rendah.

Baca Juga: Selain Untuk Asam Lambung, Tiga Rempah-rempah Ini Bisa Atasi Mag, Kata dr Zaidul Akbar

Baca Juga: Asam Lambung Naik Atasi dengan Air Campuran Kunyit, Sereh dan Jeruk Nipis, Kata dr Zaidul Akbar

2. Jus semangka
Buah semangka mengandung 92 persen air dan vitamin, sehingga cocok untuk membantu anda yang mengalami tekanan darah rendah akbiat dehidrasi atau kekurangan cairan.
Buah semangka juga mengandung likopen yang bagus untuk kesehatan jantung dan pembuluh darah.

3. Jus Bayam
Sayuran bayam mengandung kandungan zat besi, folat dan anti oksidan. Cara mengkonsumsi untuk menjadi jus yakni dengan cucuinya terselbih dahulu kemudian rebus.
Kemudian dibuat menjadi jus.

4. Jus Bit
Buah bit juga mengandung asam folat dan kandungan yang membantu pembentukan sel-sel darah merah yang bisa mencegah tekanan darah rendah akibat anemia.

5. Jus Alpukat

Halaman:

Editor: Muhammad Mustopa

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini