Empat Jenis Jamur Ini Baik Bagi Kesehatan, Mana yang Paling Disukai?

- 12 September 2021, 08:47 WIB
Jamur kancing
Jamur kancing /Instagram

PURWAKARTA NEWS - Jamur merupakan, salah satu bahan makanan yang paling disukai oleh masyarakat Indonesia. Akan tetapi, kita harus hati-hati. Sebab, tidak semua jamur yang tumbuh di alam ini, bisa dikonsumsi.

Lantaran, ada sejumlah jamur yang justru mengandung racun berbahaya. Sehingga, tidak boleh untuk dikonsumsi. Dilansir dari akun resmi @kementerianpertanian, Minggu 12 September 2021, ada empat jenis jamur yang kaya manfaat dan aman untuk dikonsumsi. Berikut nama-nama jamur tersebut:

1. Jamur kuping

Jamur ini, tinggi akan serat. Sehingga, mampu membantu melancarkan pencernaan, mengurangi gejala wasir, rendah kalori. Serta, baik bagi anda yang sedang menjalankan diet.

2. Jamur Shiitake

Jamur yang satu ini, manfaatnya juga banyak. Yaitu, mengatasi jerawat pada kulit. Memiliki kandungan selenium didalamnya.

Baca Juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Know Me Too Well dari New Hope Club, 'I Spend My Weekends Tryna Get You Off'

Baca Juga: Lima Sinetron yang Menampilkan Keuwuan Jonathan Frizzy dan Ririn Dwi Ariyanti, Mana yang Bikin Baper?

Baca Juga: Kumpulan Kode Redeem FF 12 September 2021 Server Indonesia yang Aktif dan Masih Bisa Digunakan

Halaman:

Editor: Aga Gustiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah