91 Pegawai PJT II Jatiluhur Terpapar Covid-19, Bupati Anne Minta Isomannya Jangan Dirumah

- 25 Juni 2021, 11:50 WIB
Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika
Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika /Dok Diskominfo

PURWAKARTA NEWS - Kasus Covid-19 di Kabupaten Purwakarta semakin menggila. Salah satu penyumbangnya adalah kluster industri. Saat ini saja, 91 pegawai di lingkungan perusahaan BUMN, PJT II Jatiluhur terpapar virus mematikan tersebut.

Bupati Purwakarta Anne Ratna Mustika, mengatakan, pascalibur lebaran kasus Covid-19 terus melonjak tajam. Terutama, di kalangan para karyawan perusahaan, baik swasta, maupun milik pemerintah (BUMN).

"Seperti di PJT II Jatiluhur, yang telah dilaporkan ke kami ada 91 pekerjanya yang terpapar," ujar Anne, Jumat 25 Juni 2021.

Baca Juga: Selama Syuting Ikatan Cinta Berat Badan Ikbal Fauzi Nyaris Obesitas Akibat Sering Dikirimi Makanan Sama Fans

Baca Juga: Sinopsis Uttaran ANTV Hari Ini 25 Juni 2021: Berlutut di Depan Jogi, Akash Minta Satu Kesempatan, Dimaafkan?

Baca Juga: Link Streaming Gopi ANTV 25 Juni 2021: Menegangkan! Jigar Seret Rashi Keluar dari Rumah Modi

Saat ini, pihaknya buka mata dan telinga, mengenai peningkatan kasus ini. Selain itu, pihaknya juga berupaya mencegah terjadinya mutasi dari klaster industri ke kluster keluaga.

Mengingat, pihak perusahaan yang karyawannya terpapar, justru penanganannya hanya dilakukan isolasi mandiri di rumah.

Padahal, seharusnya pasien yang terpapar itu, isomannya harus mendapat pengawasan yang ketat oleh tenaga kesehatan.

Halaman:

Editor: Aga Gustiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini