Vaksinasi COVID-19 di New York Mulai Sasar Kalangan Remaja

- 14 Mei 2021, 23:08 WIB
Ilustrasi vaksinasi.
Ilustrasi vaksinasi. /Pixabay/KitzD66

Sebagian besar anak-anak penderita COVID-19 hanya mengembangkan gejala ringan atau tanpa gejala sama sekali.

Namun, anak-anak tetap berisiko mengalami penyakit parah, dan mereka masih dapat menyebarkan virus.

Wabah juga terlacak muncul dari acara-acara olah raga dan aktivitas lainnya bagi anak-anak di rentang usia ini.

Baca Juga: Terungkap! Sejuta Orang Sudah Tinggalkan Jakarta sebelum Penyekatan Mudik Berlaku

Ketika ditanya apa yang akan ia lakukan setelah disuntik vaksin, Thomas menjawab, "Pertama, saya akan menunggu dosis kedua dan setelah dua pekan ke depan saya bisa sepenuhnya terlindungi dari COVID. Dan saya bisa berkeluyuran dengan teman-teman."***

Halaman:

Editor: Fajar Maritim

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah