Berikut 12 Tempat Wisata Hits di Majalengka, Cocok untuk Berlibur

- 7 Juli 2022, 01:59 WIB
Berikut 12 Tempat Wisata Hits di Majalengka, Cocok untuk Berlibur/ Foto IG Ciboer Pass
Berikut 12 Tempat Wisata Hits di Majalengka, Cocok untuk Berlibur/ Foto IG Ciboer Pass /

Danau Biru Majalengka terletak di Desa Jerukleueut Kecamatan sindangwangi, Kabupaten Majalengka.

5. Curug Ibun Pelangi

Curug Ibun Pelangi merupakan destinasi wisata alam yang sangat menarik untuk dikunjungi,karena pesona indahnya.

Akhir-akhir ini banyak menjadi perbincangan wisatawan untuk mengunjunginya, karena sangat cocok dan pas untuk Spot pemotretan bahkan Curug ini mendapatkan julukan Grand Canyon Majalengka.

Curug yang terletak di desa Sukadana, Kecamatan Argapura, Kabupaten Majalengka provinsi Jawa Barat ini, kini telah menjadi pilihan baru untuk destinasi wisata baru.

Baca Juga: Berikut Adalah 5 Tempat Wisata Gratis yang Ada di Kabupaten Purwakarta

6. Situ Cipanten

Situ cipanten Majalengka merupakan destinasi wisata alam dengan panorama yang menawan.

Objek wisata satu ini jadi salah satu alternatif berlibur masyarakat sekitar ataupun juga para traveler, belakangan pamor dari situ cipanten Majalengka ini tengah naik daun, hal tersebut berkat banyaknya pengunjung yang mengunggahnya di media sosial.

7. Curug Cipeteuy

Halaman:

Editor: Solahudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah