5 Rekomendasi Laptop Murah dan Berkualitas November 2020, Harga Rp2 hingga 4 Jutaan

- 4 November 2020, 15:01 WIB
Ilustrasi Laptop
Ilustrasi Laptop /PIXABAY/Free-Photos

Laptop Lenovo IdeaPad 330 berkapasitas RAM 4GB. Kapasitas penyimpanan pada laptop Lenovo IdeaPad 330 juga cukup besar, yaitu 500GB.

Ukuran laptop Lenovo IdeaPad 330 cukup luas, yaitu mencapai 14 inci. Dimensi layarnya sendiri 323.1 mm x 234.8 mm x 18.95 mm. Kualitas tampilan display yang dihasilkan bahkan mencapai 1366 x 768 HD. Sistem grafis yang digunakan pada Lenovo IdeaPad 330 adalah AMD Radeon R3.

3. Zyrex Notebook Sky 232A

Harga laptop ini dikisaran Rp3 - 3,3 jutaan.

Laptopl Zyrex Notebook Sky 232A diracik oleh produsen tanah air. Perangkat ini hadir dengan layar FHD berukuran 14 inci.

Baca Juga: Pendaftaran Gelombang 11 Sudah Ditutup! Ini Cara Lengkap Agar Dapat Insentif Prakerja Rp2,55 Juta

Untuk bagian dapur pacunya telah hadir proosesor AMD A4-9125 yang diklaim lebih baik dari Intel Celeron N4000. Dibekali dengan RAM 4G (single channel) dan media penyimpanan SSD 128GB laptop ini juga menggunakan baterai 37W yang relatif irit daya.

4. Asus A407MA

Harga laptop ini dikisaran Rp3,7 jutaan

Laptop ini memiliki ukuran 14 inci berkualitas HD. Didukung dengan prosesor Intel Celeron N4000 2,6Ghz dengan integrasi kartu grafis Intel UHD 600 650MH.

Halaman:

Editor: Aga Gustiana

Sumber: review1st


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x