Inilah Beberapa 'Istilah Hukum' yang Sering Disebut pada Kasus Pembunuhan Brigadir J

- 21 Agustus 2022, 16:10 WIB
Ilustrasi obstruction of justice istilah hukum mengenai dugaan perintangan terhadap hukum.
Ilustrasi obstruction of justice istilah hukum mengenai dugaan perintangan terhadap hukum. /PIXABAY/@VBlock

 

PURWAKARTA NEWS - Simak berikut beberapa istilah hukum yang sering disebut pada kasus pembunuhan Brigadir J.

Belakangan kasus pembunuhan berencana Brigadir J menjadi sorotan masyarakat Indonesia.

Pasalnya pada kasus pembunuhan berencana Brigadir J, banyak terdapat kejanggalan yang ada pada kasus tersebut.

Baca Juga: Skenario Ferdy Sambo Terbongkar, Timsus Temukan Bukti Rekaman CCTV Terkait Kasus Tewasnya Brigadir J

Baca Juga: Putri Candrawathi Istri Ferdy Sambo Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Pembunuhan Berencana Brigadir J

Sehingga kejanggalan tersebut memperumit proses penanganan kasus pembunuhan berencana Brigadir J.

Dari proses rumit tersebut lahirlah istilah-istilah asing yang disampaikan oleh, Polisi, Politisi, para pakar dan lain-lain.

Baca Juga: Putri Candrawathi Ikut Bersama Ferdy Sambo Menawarkan Uang Pada Eksekutor? Ini Kata Kabareskrim

Baca Juga: Tok, Istri Ferdy Sambo Putri Candrawathi Jadi Tersangka dalam Kasus Pembunuhan Brigadir J

Halaman:

Editor: Muhammad Mustopa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x