Cairkan BLT UMKM September 2021 Tahap 3, Cek Penerima di Link ini Cukup Siapkan KTP

- 1 September 2021, 21:34 WIB
Tampilan di eform.bri.co.id untuk mengecek penerima BLT UMKM 2021.
Tampilan di eform.bri.co.id untuk mengecek penerima BLT UMKM 2021. /Tangkaplayar eform.bri.co.id/

PURWAKARTA NEWS - Pemerintah kembali melanjutkan bantuan langsung tunai (BLT) UMUM di tahun 2021. Sedangkan di bulan September 2021 ini terdapat 500 ribu penerima Bantuan Presiden Usaha Mikro (BPUM) tersebut.

Di dalam artikel ini juga tercantum cara mencairkan BLT UMKM September 2021, berikut cara cek penerima BPUM hanya cukup siapkan kartu tanda penduduk (KTP).

Seperti diketahui, pada bulan Juli 2021 lalu, terdapat 1,5 juta pelaku usaha yang mendapatkan BLT UMKM.

Baca Juga: Berapa Gaji PNS 2021? Simak Rincian Lengkap Semua Golongan

Menurut informasi yang diperoleh, pada bulan Agustus 2021 kemarin ada 1 juta pelaku usaha yang sudah mengajukan untuk menjadi penerim BLT UMKM tahun 2021.

Lalu, pada bulan September 2021, pemerintah akan menyalurkan BLT UMKM kepada 500 ribu pelaku usaha.

Setiap pelaku usaha yang tercatat sebagai penerima BLT UMKM akan mendapatkan bantuan sebesar Rp1,2 juta per pelaku usaha.

Baca Juga: Muhammad Hiro Sukses Membawa Harum Nama Purwakarta Dalam Ajang STQH Provinsi Jabar

Langas bagaimana cara cek siapa saja yang akan menerima BLT UMKM tersebut?

Halaman:

Editor: Aga Gustiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x