Lakukan Amalan Dzikir Ini dari Malaikat Jibril Jika Bisa Menjauhkan Manusia dari Hidup Melarat

- 12 Juli 2022, 13:38 WIB
Lakukan Amalan Dzikir Ini dari Malaikat Jibril Jika Bisa Menjauhkan Manusia dari Hidup Melarat
Lakukan Amalan Dzikir Ini dari Malaikat Jibril Jika Bisa Menjauhkan Manusia dari Hidup Melarat /Pixabay/ammarhreib

Allah SWT berfirman dalam Al-Quran Surah Al Hijr Ayat 98 yang berbunyi :

فَسَبِّحْ بِحَمْدِ رَبِّكَ وَكُنْ مِّنَ السّٰجِدِيْنَ ۙ 

Artinya: "Maka bertasbihlah dengan memuji Tuhanmu dan jadilah engkau di antara orang yang bersujud (sholat)".

Baca Juga: Wasiat Syekh Ibnu Atha'illah Jika Umur Sudah Mendekati 40 Tahun, Amalan Ini yang Harus Dilakukan

Baca Juga: Amalan Dari Habib Umar Bin Hafidz Ini Bisa Menarik Rezeki dan Dimudahkan Segala Urusan Dunia

Ayat lain yang memerintahkan kita untuk selalu berdzikir kepada Allah terdapat pada Surah An-nuur Ayat 36 yang berbunyi:

فِيْ بُيُوْتٍ اَذِنَ اللّٰهُ اَنْ تُرْفَعَ وَيُذْكَرَ فِيْهَا اسْمُهٗ ۙ يُسَبِّحُ لَهٗ فِيْهَا بِا لْغُدُوِّ وَا لْاٰ صَا لِ ۙ 

Artinya: "Bertasbihlah kepada Allah di masjid-masjid yang di perintahkan untuk di muliakan, dan disebut namanya di dalamnya, pada waktu pagi dan petang".

Maka, sudah jelas bahwa Allah SWT memerintahkan kita untuk berdzikir kepada-nya.

Lantas dzikir apa yang harus kita baca?. Hal ini saya akan menerangkan anjuran dzikir menurut para ulama yaitu :

Halaman:

Editor: Solahudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x