Ini Doa Rasulullah di Pagi Hari yang Diamalkan Sebelum Memulai Aktivitas

26 Januari 2021, 19:33 WIB
Ilustrasi berdoa. /PEXELS/ Abdullah Ghatasheh

PURWAKARTA NEWS - Berdoa adalah permohonan kepada Allah SWT sebelum memulai aktivitas, tidak terkecuali di pagi hari.

Sebelum melakukan aktivitas, ada anjuran untuk membaca doa seperti yang dibacakan Rasulullah SAW.

Seperti diriwayatkan Abu Hurairah RA, ada beberapa doa di pagi hari yang diucapkan Rasullah SAW.

Baca Juga: Susah Dapat Pasangan? Ini Doa Nabi Zakaria agar Jodoh Cepat Didekatkan, dalam Bahasa Latin, Arab dan Artinya

Baca Juga: Ini Rahasia Aa Gym agar Hati Tetap dalam Keadaan Tenang dan Damai

Berikut adalah salah satu doa yang baik diucapkan sebelum beraktivitas:

اَللَّهُمَّ بِكَ أَصْبَحْنَا وَبِكَ أَمْسَيْنَا، وَبِكَ نَحْيَا، وَبِكَ نَمُوْتُ، وَإِلَيْكَ النُّشُوْرُ

Allāhumma bika ashbahnā, wa bika amsainā, wa bika nahyā, wa bika namūtu, wa ilaikan nusyūru.

Baca Juga: CEK FAKTA: Pemilik SIM A dan C Dapat BLT Rp900 Ribu untuk 4 Bulan, Benarkah?

Baca Juga: Menaker Ida Beberkan Soal Pencairan BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahun 2021

Artinya: "Ya Allah, dengan-Mu aku berpagi hari, dengan-Mu aku bersore hari, dengan-Mu kami hidup, dengan-Mu kami mati. Hanya kepada-Mu (kami) kembali," (HR Abu Dawud, At-Turmudzi, Ibnu Majah, dan lainnya).

Sebelum membaca doa tersebut, upayakan untuk lebih dulu membaca shalawat sebanyak tiga kali disertai dengan hati yang ikhlas dan berserah diri.***

Editor: Aga Gustiana

Tags

Terkini

Terpopuler