Temuan Dugaan Kasus Hepatitis di Jakarta, 21 Kasus Tengah dalam penangan dan Penyidikan

- 11 Mei 2022, 17:29 WIB
Ilustrasi penyakit hepatitis misterius.
Ilustrasi penyakit hepatitis misterius. /Pixabay/Mochamed_Hassan/

PURWAKARTA NEWS - Ditemukannya dugaan kasus Hepatitis Akut Misterius di DKI Jakarta bertambah menjadi 21 kasus.

Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta saat ini masih melakukan proses penanganan dan penyelidikan terkait temuan kasus tersebut.

"21 ini sedang dalam proses penanganan dan penyelidikan," ujar Ahmad Riza Patria, Wakil Gubernur DKI Jakarta, Rabu 11 Mei 2022.

Baca Juga: Ridwan Kamil Usulkan Tiga Nama untuk Jabatan Kepala Daerah Kosong di Wiliyah Ini

Baca Juga: Klaim Kode Redeem Garena Free Fire FF ini, Menangkan Hadiah Menarik

Baca Juga: Sinopsis Series Virgin Mom yang akan tayang pada 20 Mei 2022

Ia mengatakan dari data tersebut, termasuk tiga anak-anak yang sebelumnya diduga meninggal dunia akibat Hepatitis Akut Misterius.

Sebagaimana dilansir Purwakartanews.com dari laman Pikranrakyat.com dalam judul artikel "21 Kasus Dugaan Hepatitis Misterius Ditemukan di Jakarta, Juga Jangkit Orang Dewasa"

"Mudah-mudahan tidak terkait dengan hepatitis akut harapan kita bersama," ujarnya, di Balai Kota Jakarta, Rabu 11 Mei 2022.

Halaman:

Editor: Muhammad Mustopa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah