Spesifikasi Oppo A5 2020, Harga SAtu Jutaan Dapatkan Peforma Maksimal

22 Oktober 2022, 09:55 WIB
Spesifikasi Oppo A5 2020, Harga SAtu Jutaan Dapatkan Peforma Maksimal /https://www.oppo.com/id

PURWAKARTANEWS - Berikut ini adalah spesifikasi HP Oppo A5 2020 yang resmi dirilis pada bulan Oktober 2019.

Dalam artikel ini, kamu dapat mengetahui spesifikasi, harga serta kualitas peforma dari HP Oppo A5 2020.

Dikutip PurwakartaNews.com dari GSM Arena, Oppo A5 2020 resmi diumumkan pada tanggal 21 September 2019.

Baca Juga: Spesifikasi HP Samsung Galaxy A50 Terbaru di Indonesia Lengkap dengan Harganya

Baca Juga: Berikut Tawaran Kemewahan Spesifikasi Lengkap Dengan Harga Terupdate 2022 Hp Samsung A51

Oppo A5 2020 telah memiliki jaringan LTE yang memudahkan dalam mengakses berbagai informasi dari internet.

Dengan ukuran 163.6 x 75.4 x 9.1 mm serta berat195 gram, Oppo A5 2022 telah dilengkapi dengan layar Gorilla Glass 3 dan dual SIM.

Baca Juga: Spesifikasi POCO M5s, HP dengan Spek Tingkat Dewa, Harga Kaki Lima

Baca Juga: Spesifikasi dan Harga HP Asus Max Pro M2 Paling Baru Ada Dibawah Ini

Sedangkan ukuran layar 6.5 inci, 102 cm2 dengan Tipe IPS LCD, 480 nits dan resolusi 720 x 1600 pixels, 20:9 ratio.

Oppo A5 2020 memiliki empat varian ukuran memory internal, diantaranya 32GB 4GB RAM, 64GB 3GB RAM, 64GB 4GB RAM, dan 128GB 4GB RAM ditambah microSDXC.

Bukan hanya itu, pada bagian belakang Smartphone ini juga memiliki empat tipe kamera dengan kamera yang mendukung kesempurnaan anda ketika memotret objek.

Baca Juga: Spesifikasi HP Samsung Galaxy A72Terbaru di Indonesia Lengkap dengan Harganya

Baca Juga: Apa Bedanya? POCO F4 dan POCO F4 GT, Berikut Spesifikasi dan Harga Terbarunya

12 MegaPixel sebagai kamera utamanya, 8 MegaPixel, 2 MegaPixel dan 2 MegaPixel (Micro).

Ditambah kamera yang cukup besar, 8 MegaPixel di bagian depan sebagai kamera selfie.

Sistem operasi yang digunakan Oppo A5 2020 menggunakan Android 9.0 (Pie), ColorOS 6.1 dengan chipset Qualcomm SDM665 Snapdragon 665 (11 nm).

Baca Juga: Inilah Alasan Kenapa Anda Harus Beli HP Poco X4 GT, Harga Murah Spesifikasi Tinggi dan Game Lancar

Baca Juga: Spesifikasi HP Poco F4: Performa Lebih Lancar Dalam Bermain Game dan Dilengkapi Dengan Layar AMOLED E4 6,67

Memiliki baterai 5000 mAh memberikan anda lebih banyak waktu untuk menggunakan Smartphone semakin lama.

Oppo A5 2020 tersedia dalam dua varian warna, yaitu Mirror Black (Hitam) dan Dazzling White (Putih).

Untuk harga Oppo A5 2020, anda dapat mendapatkan smartphone ini dengan kisaran Rp1,7 jutaan dalam Ram terendah.

Baca Juga: Update! Spesifikasi HP Samsung Galaxy A32Terbaru di Indonesia Lengkap dengan Hargamya

Baca Juga: Harga dengan Lengkap Spesifikasi HP Samsung Galaxy A12 Terbaru di Indonesia

Demikian spesifikasi Oppo A5 2020 serta harga dan peforma, semoga bermanfaat.***

Editor: Solahudin

Sumber: GSM Arena

Tags

Terkini

Terpopuler