Menang Lawan Moldova di Laga Uji Coba, Mochamad Iriawan Sebut Timnas Indonesia U-20 Alami Banyak Perkembangan

- 2 November 2022, 13:22 WIB
Menang Lawan Moldova di Laga Uji Coba, Mochamad Iriawan Sebut Timnas Indonesia U-20 Alami Banyak Perkembangan
Menang Lawan Moldova di Laga Uji Coba, Mochamad Iriawan Sebut Timnas Indonesia U-20 Alami Banyak Perkembangan /@pssi.org/

"Alhamdulillah anak-anak mampu meraih kemenangan melawan Moldova," kata Iriawan, dikutip dari laman PSSI.

"Ini tentu menjadi hasil yang baik dan menjadi modal positif jelang persiapan Piala Dunia U-20 2023 mendatang," lanjut Iriawan.

Ia juga berharap anak asuh Shin Tae-yong tersebut terus meningkatkan performa mereka selama menjalani pemusatan latihan di Eropa.

Baca Juga: Sembuh dari Cedera, Cahya Supriadi Siap Susul Timnas Indonesia U-20 ke Turki

Baca Juga: Satu Pekan Berada di Turki, Timnas Indonesia U-20 Masih Adaptasi Masalah Cuaca

"PSSI berharap pemain terus meningkatkan kemampuan selama pemusatan latihan di Eropa," harapnya.

"Seusai di Turki, mereka akan menjalani pemusatan latihan di Spanyol dan akan menjalani sejumlah laga uji coba internasional," tambahnya.

Pada laga uji coba sebelumnya, Garuda Nusantara kalah dari Turki dengan skor tipis 1-0.

Baca Juga: Timnas Indonesia U-20 akan Kedatangan Dua Wajah Baru dari Eropa, Siapa Saja?

Baca Juga: Jokowi Tanggapi Kabar Shin Tae-yong yang Ingin Tinggalkan Timnas Indonesia, Ini Katanya!

Halaman:

Editor: Muhammad Mustopa

Sumber: pssi.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini