Lawan Persib Bandung di Liga 1, PSS Sleman Hanya Kasih Lima Persen Jatah Tiket untuk Bobotoh, Kenapa?

- 18 Agustus 2022, 13:06 WIB
Lawan Persib Bandung di Liga 1, PSS Sleman Hanya Kasih Lima Persen Jatah Tiket untuk Bobotoh, Kenapa?
Lawan Persib Bandung di Liga 1, PSS Sleman Hanya Kasih Lima Persen Jatah Tiket untuk Bobotoh, Kenapa? /Instagram @pssleman/

PURWAKARTA NEWS - PSS Sleman hanya memberikan lima persen jatah tiket untuk para Bobotoh Persib Bandung.

Seperti yang diketahui, PSS Sleman akan berhadapan dengan Persib Bandung di Stadion Maguwoharjo pada Jumat, 19 Agustus 2022.

PSS Sleman yang bertindak sebagai tuan rumah hanya memberikan lima persen jatah tiket dari kapasitan Stadion untuk Bobotoh Persib Bandung.

Baca Juga: Resmi! FIFA Luncurkan Logo Piala Dunia U-20 Tepat di Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-77

Baca Juga: Tiba di Sleman, Pemain Persib Bandung Gelar Latihan Ringan Jelang Lawan PSS di Liga 1

Total kapsitas Stadion Maguwoharjo adalah kurang lebih 27 ribu penonton yang bisa masuk.

Rangga Rudwino selaku ketua panitia pelaksana pertandingan mengatakan bahwa Persib Bandung akan beri jatah lima persen tiket dari total kapasitas Stadion, atau sekitar 1.500 tiket.

Baca Juga: PSIS Semarang vs Persik Kediri: Berikut Prediksi Susunan Pemain dan Link Streaming di Liga 1

Baca Juga: Daftar 22 Pemain yang Dibawa Persib Bandung untuk Hadapi PSS Sleman di Liga 1

Halaman:

Editor: Muhammad Mustopa

Sumber: pssleman.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah