Lolos ke Babak Final, Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan Datangkan Orang Tua Pemain Timnas Indonesia U-16

- 12 Agustus 2022, 11:20 WIB
Lolos ke Babak Final, Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan Datangkan Orang Tua Pemain Timnas Indonesia U-16
Lolos ke Babak Final, Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan Datangkan Orang Tua Pemain Timnas Indonesia U-16 /pssi.org/

“Saya ingin kedatangan orangtua pemain bisa memberikan semangat bagi pemain," ucap Mochamad Iriawan, dikutip dari laman resmi PSSI.

Selain untuk memberikan dukungan, hal tersebut dilakukan Mochamad Iriawan agar anak asuh Bima Sakti bisa untuk bertemu dengan orang tuanya.

Pria yang akrab disapa Iwan Bule tersebut beranggapan bahwa anak diusia muda masih suka merindukan orang tuanya. 

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia vs Vietnam di Piala AFF U-16 2022

Baca Juga: Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia vs Vietnam di Piala AFF U-16 2022

"Ini penting karena usia mereka masih muda-muda dan tentu sering kangen dengan orangtua masing-masing,” ujar Iriawan.

Selain itu, Iwan Bule juga akan menanggung biaya transportasi orang tua skuad Garuda Muda tersebut.

Iwan Bule juga akan menempatkan orang tua dengan para pemain Timnas Indonesia di hotel yang berbeda.

Baca Juga: Hasil Akhir Pertandingan Timnas Indonesia vs Singapura di Piala AFF U-16 2022

Baca Juga: Link Streaming Pertandingan Timnas Indonesia vs Singapura di Piala AFF U-16 2022

Halaman:

Editor: Muhammad Mustopa

Sumber: pssi.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini