Jadwal Turnamen Pramusim Piala Presiden 2022 dari Babak Fase Grup Hingga Babak Final

- 6 Juni 2022, 14:14 WIB
Jadwal Turnamen Pramusim Piala Presiden 2022 dari Babak Fase Grup Hingga Babak Final
Jadwal Turnamen Pramusim Piala Presiden 2022 dari Babak Fase Grup Hingga Babak Final /instagram/@sport.indosiar

PURWAKARTA NEWS - PSSI dan PT Liga Indonesia Baru (LIB) telah merilis jadwal turnamen pramusim Piala Presiden 2022.

Pertandingan turnamen pramusim Piala Presiden ini akan disiarkan secara langsung oleh Indosiar, mulai dari babak fase grup hingga partai final nanti.

Turnamen pramusim Piala Presiden akan dimulai sebelum kick off liga 1 dimulai, yakni pada tanggal 11 Juni sampai 17 Juli 2022.

Baca Juga: Piala Presiden Kapan Dimulai? Simak Jadwal Lengkapnya Disini

Secara rinci, pertandingan fase grup Piala Presiden 2022 akan digelar pada pukul 16.00 dan 20.30 WIB, menyesuaikan dengan kebijakan programming dari Indosiar selaku official broadcaster.

Untuk fase KnockOut Piala Presiden 2022 akan digelar pada pukul 15.30 WIB dan 20.30 WIB. Terkecuali untuk babak final leg kedua akan dimainkan pada pukul 20.00 WIB

Berikut adalah jadwal lengkap mulai dari babak fase grup hingga babak final Piala Presiden 2022.

Baca Juga: Tepat Tanggal 18 Oktober, Persib Angkat Piala Presiden di SUGBK: Jupe dan Konate Jadi Pencetak Gol Kemenangan

FASE GRUP

Halaman:

Editor: Solahudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini