7 Rekomendasi Pelatihan Prakerja Berkualitas Gelombang 36 yang Mudah dan Berkualitas Untuk Pemula

- 13 Juli 2022, 14:21 WIB
7 Rekomendasi Pelatihan Prakerja Berkualitas Gelombang 36 yang Mudah dan Berkualitas Untuk Pemula
7 Rekomendasi Pelatihan Prakerja Berkualitas Gelombang 36 yang Mudah dan Berkualitas Untuk Pemula /Prakerja/

Tidak hanya itu, peserta juga harus pintar-pintar menggunakan saldo pelatihan prakerja mereka yang jumlahnya 3,55 juta. Tentu saja setiap peserta tidak mau menggunakan uang tersebut secara sembarangan.

Nah, supaya tidak bingung dan bimbang, diriset dari berbagai sumber karir.com, Jobs.id, dan Jobstreet yang dikutip dari Tren Rekrutmen website prakerja.go.id. Berikut purwakartanews.pikiran-rakyat.com sajikan 7 rekomendasi pelatihan Prakerja yang sangat perlu untuk diambil.

1. Komunikasi dan Hubungan Masyarakat

Baca Juga: Berikut Adalah Jadwal Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 29 Lengkap dengan Syaratnya

Baca Juga: Gunakan Aplikasi Ini, Kamu Dapat Belajar Bahasa Inggris Gratis

Komunikasi memiliki peran penting dalam hubungan masyarakat yang efektif. Komunikasi dua arah di antara dua pihak sangat penting dan informasi harus mengalir sesuai yang diinginkan antara organisasi/perusahaan dan publik.

Masyarakat harus memahami maksud yang ingin dikomunikasikan seseorang yang bekerja di bidang Humas. Hubungan Masyarakat mengacu pada praktik meningkatkan reputasi organisasi/perusahaan di mata publik, pemangku kepentingan, karyawan, investor, dan semua orang yang terkait dengan perusahaan.

Oleh karena itu, pekerjaan di bidang hubungan masyarakat sangat menjanjikan dan menjadi rekomendasi pelatihan Prakerja yang perlu Anda ambil.

Baca Juga: Hanya 5 Golongan Ini yang Bakal Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 29

Baca Juga: Ini 5 Golongan Prioritas Lolos Kartu Prakerja Gelombang 29 dan Cara Daftar Seleksi

Halaman:

Editor: Solahudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah