Berikut Rincian Besaran Dana Program Indonesia Pintar PIP yang Diterima Siswa SD, SMP, dan SMA

- 17 Maret 2022, 08:30 WIB
Rincian Besaran Dana Program Indonesia Pintar PIP yang Diterima Siswa SD, SMP, dan SMA
Rincian Besaran Dana Program Indonesia Pintar PIP yang Diterima Siswa SD, SMP, dan SMA /Unsplash/Mufid Majnun//

PURWAKARTA NEWS - Simak berikut ini rincian besaran dana Program Indonesia Pintar atau PIP yang bakal diterima siswa SD, SMP, hingga SMA.

Program Indonesia Pintar atau PIP merupakan kerja sama tiga kementerian yaitu Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud), Kementerian Sosial (Kemensos), dan Kementerian Agama (Kemenag).

Melalui Program Indonesia Pintar atau PIP ini, pemerintah berupaya mencegah peserta didik dari kemungkinan putus sekolah, dan diharapkan dapat menarik siswa putus sekolah agar kembali melanjutkan pendidikannya.

Baca Juga: Geger, Ada Mayat Mengambang di Sungai Ciherang Bungursari Purwakarta

PIP juga diharapkan dapat meringankan biaya personal pendidikan peserta didik, baik biaya langsung maupun tidak langsung.

Adapun kategori yang mendapatkan bantuan PIP ini adalah yang berasal dari keluarga miskin yang terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial di Kementerian Sosial.

Kemudian, siswa yang terdaftar Kartu Indonesia Pintar (KIP) di Dinas Pendidikan.

Baca Juga: Inilah 3 Amalan Rekomended Dilakukan Pada Malam Nisfu Sya'ban yang Satu Bisa Mmandatangkan Maaf dari Allah SWT

Untuk cara cek daftar penerima bantuan PIP atau KIP yakni sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Putra Juang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x