Sempat Hilang? Berikut Ini Merupakan 5 Mitos yang Populer Tentang Candi Borobudur

- 31 Agustus 2022, 16:11 WIB
Sempat Hilang? Berikut Ini Merupakan 5 Mitos yang Populer Tentang Candi Borobudur
Sempat Hilang? Berikut Ini Merupakan 5 Mitos yang Populer Tentang Candi Borobudur /Pexels.com/Linda Gschwentner

Ketika matahari bersinar, bayangan stupa akan menunjukkan waktu berdasarkan sudut datang sinar matahari.

Baca Juga: Flora Wisata DCastello, Destinasi Tempat Wisata Baru di Ciater

Sayangnya, mitos tersebut belum dapat dibuktikan secara ilmiah oleh para arkeolog.

5. Candi Borobudur Dikelilingi Danau Air Asin

Sama seperti mitos menarik sebelumnya, mitos satu ini menyebutkan bahwa Candi Borobudur pernah dikelilingi oleh danau air asin.

Dahulu, dikatakan pernah ada danau dengan sumber dari mata air asin di sekitar Candi Borobudur.

Baca Juga: 5 Museum Hari Kemerdekaan Indonesia yang Bisa Kamu Jadikan Destinasi Wisata

Oleh karena itu, Candi Borobudur dibangun hingga menyerupai bunga teratai.

Sampai sekarang, keberadaan danau air asin yang menghilang Candi Borobudur belum dapat dibuktikan oleh para arkeolog. ***

Halaman:

Editor: Solahudin

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini