Cara Membersihkan Sampah dan Cache Aplikasi Android Hanya 1 Klik Lewat SD Maid

- 29 Juli 2022, 19:59 WIB
Cara Memersihkan Sampah dan Cache Aplikasi Android Hanya 1 Klik Lewat SD Maid
Cara Memersihkan Sampah dan Cache Aplikasi Android Hanya 1 Klik Lewat SD Maid /https://www.guidingtech.com

PURWAKARTA NEWS - Membersihkan sampah dan cache aplikasi android dapat dibersihkan dengan 1 klik lewat aplikasi SD Maid.

Android yang lemot salah satu faktornya adalah sampah dan cache aplikasi yang sudah menumpuk. Cara membersihkan sampah dan cache aplikasi android lewat aplikasi SD Maid akan menghapus semua file yang tidak diperlukan.

Dengan membersihkan sampah dan cache aplikasi android, ponsel android kamu akan lebih terasa enteng karena tidak perlu memindai berbagai file yang tidak diperlukan di memori.

Baca Juga: Tata Cara Doa Akhir Tahun dan Awal Tahun Beserta Terjemahnya

Baca Juga: Prediksi Susunan Pemain Pertandingan Persib Bandung vs Madura United di Liga 1 Musim 2022/2023 Pekan 2

Berikut langkah-langkah membersihkan sampah dan cache aplikasi android lewat aplikasi SD Maid selengkapnya:

1. Buka Play Store dan cari aplikasi SD Maid - System Cleaning Tool, bagi kamu yang ingin membersihkan cache secara menyeluruh harus menggunakan versi pro. Untuk mendapatkannya kamu bisa mengunduh secara gratis disini. KLIK DISINI 

Baca Juga: Pencinta HP Compac? Yuk Intip Spesifikasi dan Harga Asus Zenfone 9 Terbaru

Baca Juga: Kabar Persib Bandung: Robert Alberts Tegaskan Anak Asuhnya tak Gentar Lawan Madura United

2. Setelah berhasil dipasang, buka aplikasi SD Maid.

Halaman:

Editor: Solahudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x