Resmi Meluncur di Indonesia, Inilah Harga dan Spesifikasi Flagship Vivo X80 dan Vivo X80 Pro

27 Juli 2022, 19:45 WIB
Resmi Meluncur di Indonesia, Inilah Harga dan Spesifikasi Flagship Vivo X80 dan Vivo X80 Pro /SC: Vivo X80 Official Video

 

PURWAKARTA NEWS - Vivo resmi meluncurkan flagship terbarunya ke Indonesia, yaitu Vivo X80 series. Di peluncuran kali ini, yang masuk ke tanah air adalah Vivo X80 dan Vivo X80 Pro.

Vivo X80 dan Vivo X80 Pro digadang-gadang akan memberikan pengalaman yang menarik dari sisi fotografi, salah satu andalannya adalah One Tap to Cinematic Professional Imaging, hasil kolaborasi dengan ZEISS.

ZEISS Optic dalam Vivo X80 dan Vivo X8O Pro ini akan menciptakan efek bokeh dengan rasio 2,39:1 yang bisa menghasilkan efek lensa sinematik layar lebar layaknya film.

Baca Juga: Review HP Nothing Phone 1, Memiliki Desain yang Elegan dan Menarik untuk Dimiliki

Baca Juga: PSS Sleman Bawa 21 Pemain untuk Hadapi RANS Nusantara FC di Liga 1 Musim 2022/2023

Simak spesifikasi dan harga Vivo X80 dan Vivo X80 Pro selengkapnya, sebagai berikut:

Jaringan

Vivo X80 dan Vivo X80 Pro sudah mendukung konektivitas 5G.

Baca Juga: Jeje Slebew Pernah Diperkosa hingga Kabur dari Rumah? Begini Kisah Pilu yang Dialami Selebgram Fenomenal Ini

Baca Juga: Heran, Pejabat Publik di Karawang Menolak Diminta Informasi Soal Proyek Drainase

Layar

Vivo X80 = 6.78 inches, 1080 x 2400 (FHD+), AMOLED, 120Hz, HDR, 1500 nits (peak)

Vivo X80 Pro = 6.78 inches, 1440 x 3200 (WQHD+), LTPO3 AMOLED, 1B colors, 120Hz, HDR10+, 1500 nits (peak).

Baca Juga: Heran, Pejabat Publik di Karawang Menolak Diminta Informasi Soal Proyek Drainase

Baca Juga: Link Live Streaming Pertandingan PSM Makassar vs Bali United di Liga 1 Musim 2022/2023

Kamera

Vivo X80 = Kamera Depan 32MP / Kamera Belakang 50MP+12MP+12MP

Vivo X80 Pro 5G = Kamera Depan 32MP / Kamera Belakang 50MP+48MP+12MP+8MP

Baca Juga: Bukan Rebahin, IndoXXI, atau LK21! 'Ghost Writer 2' Hari Ini Tayang di CGV Sadang Terminal Square!

Baca Juga: HEROISGOD Ciptakan Lagu Epic Abadi, Berikut Ini Liriknya

Mesin

Vivo X80 = Mediatek Dimensity 9000 (4nm) Octa Core, Mali-G710 MC10, Android 12, 12/256 UFS 3.1

Vivo X80 Pro = Qualcomm Snapdragon 8 Gen 1 (4nm) Octa Core, Adreno 730, Android 12, 12/256 UFS 3.1

Baca Juga: Prediksi Susunan Pemain Pertandingan PSM Makassar vs Bali United di Liga 1 Musim 2022/2023

Baca Juga: Empty Sella Syndrome Adalah Penyakit yang yang Diderita Oleh Orang-orang Berikut Ini

Baterai

Vivo X80 = 4500mAh, Flash Charge 80W

Vivo X80 Pro = 4700mAh , Flash Charge 80W, Fast Wireless Charge 50W

Baca Juga: Inilah 4 Manfaat dari Konsumsi Minuman Bersoda

Baca Juga: Bolehkah Mengerjakan Sholat dengan Alasan Karena Surga atau Neraka? Berikut Penjelasan Ngaji Terbaru Gus Baha

Fitur lainnya

Fingerprint Ultrasonic Under Display, USB Type C, NFC

Harga

Vivo X80 12/256 = Rp 11,9 juta

Vivo X80 Pro 12/256 = Rp 15,9 juta

Baca Juga: Syarat dan Ketentuan Beli Tiket Pertandingan PSM Makassar vs Bali United di Liga 1 Musim 2022/2023

Baca Juga: BREAKING NEWS Kedai Minuman di Mall Plaza Senayan, Jakarta Kebakaran

Demikian informasi mengenai harga dan spesifikasi Vivo X80 dan Vivo X80 Pro 5G. Terima kasih telah membaca, semoga bermanfaat.***

Editor: Solahudin

Tags

Terkini

Terpopuler