Minyak Goreng Langka Dikaitkan dengan Mafia, Ini Kemungkinan Kata Dedi Mulyadi

- 20 Maret 2022, 18:20 WIB
Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Dedi Mulyadi kecewa dengan sikap Mendag yang kembali tak hadir untuk diminta penjelasannya terkait permasalah minyak goreng.
Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Dedi Mulyadi kecewa dengan sikap Mendag yang kembali tak hadir untuk diminta penjelasannya terkait permasalah minyak goreng. /

PURWAKARTA NEWS - Minyak goreng langka saat ini dikaitkan dengan kemungkinan adanya peran mafia.

Kelangkaan minyak goreng dan mafia ini, ada kemungkinan kaitannya, sebagaimana diungkap Dedi Mulyadi sebagai Anggota DPR RI.

Beberapa indiskasinya, Dedi Mulyadi menyinggung kemungkinan adanya mafia saat pemerintah tengah mengatur harga miyak goreng.

Baca Juga: Trofi Juara MotoGP Mandalik 2022 Diserahkan langsung Presiden Jokowi kepada Miguel Oliveira

Baca Juga: Cat Trap Game Gratis Link Main Viral di TikTok, Ini Cara Mainnya

Baca Juga: Pawang Hujan MotoGP Mandalika Viral, Benarkah Gaji Pawang Hujan Mandalika Fantastis?

"Ini (kelangkaan minyak goreng) harus segera diteliti dan ditindaklanjuti, siapa pelaku mafia minyak goreng sebenarnya. Publik harus tahu para pelakunya," kata Dedi Mulyadi ketika dihubungi via telepon di Karawang, Minggu.

Dedi Mulyadi menyinggung kemungkinan adanya mafia karena saat Pemerintah mengatur harga, terjadilah kelangkaan minyak goreng di hampir seluruh daerah di Tanah Air.

Ketika harga tidak lagi diatur oleh Pemerintah, diserahkan ke pasar, secara tiba-tiba stok minyak goreng melimpah di pasaran.

Halaman:

Editor: Muhammad Mustopa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x