Gempa Bumi Terkini 14 Maret 2022, Gempa 6,9 M Guncang Nias Selatan Sumatera Utara, Tidak Berpotensi Tsunami

- 14 Maret 2022, 06:33 WIB
Ilustrasi gempa bumi.
Ilustrasi gempa bumi. /Dok BMKG/

PURWAKARTA NEWS - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis gempa bumi terkini yang terjadi pada Senin, 14 Maret 2022.

Gempa bumi berkekuatan 6,9 M mengguncang Nias Selatan, Sumatera Utara (Sumut) pada Senin, 14 Maret 2022, pukul 04.09 WIB.

Dikutip dari Twitter @infoBMKG, pusat gempa terletak di 161 km Tenggara, Nias Selatan, Sumut.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari Ini di ANTV, Senin 14 Maret 2022: Ada Kulfi, Gopi, Sufiyana dan Balika Vadhu

Gempa bumi di titik koordinat 0.71 LS - 98.50 BT pada kedalaman 25 km.

Gempa bumi tersebut dinyatakan BMKG tidak berpotensi tsunami.

"#Gempa Magnitudo: 6.9, Kedalaman: 25 km, 14 Mar 2022 04:09:21 WIB, Koordinat: 0.71 LS-98.50 BT (161 km Tenggara NIASSELATAN-SUMUT), Tidak berpotensi tsunami #BMKG," cuit @infoBMKG.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari Ini di GTV, Senin 14 Maret 2022: Ada IPA IPS dan Big Movie Platinum

Adapun tindakan yang harus dilakukan saat terjadi gempa bumi, menurut BMKG, adalah sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Aga Gustiana

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x