Cek Penerima Bantuan PIP atau KIP SD, SMP, SMA dan SMK, Dapatkan Uang Tunai hingga Beasiswa

- 12 Maret 2022, 12:00 WIB
Program Indonesia Pintar (PIP) 2022.
Program Indonesia Pintar (PIP) 2022. /indonesiapintar.kemdikbud.go.id

PURWAKARTA NEWS - Simak berikut cara cek penerima bantuan Program Indonesia Pintar (PIP) untuk peserta didik mulai dari SD, SMP, SMA dan SMK.

Bantuan PIP ini yakni berupa uang tunai hingga beasiswa yang ditujukan bagi peserta didik yang berasal dari keluarga miskin dn rentan miskin untuk membiayai pendidikan.

Bantuan untuk membiayai pendidikan ini diberikan melalui Kartu Indonesia Pintar (KIP).

Baca Juga: Kemendag Jual 415 Juta Liter Minyak Goreng ke Luar Negeri? Simak Faktanya Berikut Ini

Adapun cara cek penerima bantuan PIP atau KIP yakni sebagai berikut:

1. Masuk ke laman resmi PIP Kemdikbud di https://pip.kemdikbud.go.id/home atau lewat link ini [KLIK DI SINI].

2. Di halaman tersebut akan menampilkan beranda PIP Kemdikbud, di sana terdapat kolom pencarian penerima PIP.

3. Dalam kolom pencarian penerima PIP tersebut masukan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN), tanggal lahir dan nama ibu kandung.

Baca Juga: Daftar Nama Penerima Program Kartu Indonesia Pintar KIP dan Cara Daftar PIP Kemendikbud Terbaru 2022

Halaman:

Editor: Aga Gustiana

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini