Mangkuk Ayam Jago Muncul di Google Doodle, Apa Maknanya?

12 September 2022, 11:31 WIB
Mangkuk Ayam Jago Muncul di Google Doodle, Apa Maknanya? /

PURWAKARTA NEWS - Sukses menarik perhatian para pengguna, tepat pada hari ini Google Doodle menampilkan Mangkuk Ayam Jago untuk edisinya.

Bahkan Mangkuk Ayam Jago yang ditampilkan oleh Google Doodle dapat bergerak-gerak seperti 3D.

Dilansir dari situs resmi Google, mereka menilai bahwa mangkuk ayam jago sangat populer di Asia. Itulah sebabnya mereka menampilkan Mangkuk Ayam Jago di Google Doodle.

Baca Juga: Berikut Jadwal dan Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Ajax Amsterdam di Matchday 2 Liga Champions 2022/2023

Baca Juga: Download Video TikTok HD Tanpa Watermark Paling Mudah dan Cepat Melalui Situs Savefrom

Bukan tanpa sebab mengapa Mangkuk Ayam Jago muncul di Google Doodle.

"Artinya perdagangan internasional mengakui kualitas dan reputasi ayam jago tersebut," tulis Google dalam sebuah postingan.

Sebenarnya ayam jago Lampang juga berasal dari China.

Baca Juga: Pengacara Farhat Abbas Sempat Komunikasi dengan Kapolri, Menurutnya Kasus Sudah Selesai!

Baca Juga: Tembus 2 Juta Penonton Dalam Dua Hari, Ini Sinopsis Film Korea Selatan Confidential Assignment 2 International

Bahkan pada gambar aslinya ayam jago melambangkan kerja keras. Sedangkan daun pisang dan bunga peony melambangkan sebuah mimpi dari keberuntungan.

Usaha Mangkuk Ayam Jago ini sudah ada sejak tahun 1957, tepatnya di Lampang.

Dulunya Lampang merupakan wilayah dengan pabrik mangkuk terbanyak karena kawasan tersebut sangat cocok untuk industri keramik.

Baca Juga: Klasemen Sementara Liga 1: Madura United Nyaman di Puncak, Persija Jakarta Masuk Empat Besar

Baca Juga: Farhat Abbas Ingin Istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi Nggak Jadi Tersangka Kasus Brigadir J, Ini Alasannya!

Bahkan hingga saat ini Lampang masih memproduksi mangkuk ayam jago dengan kualitas yang sama.

Tetapi sayangnya tidak semua pengrajin bisa mendesain Mangkuk Ayam Jago yang sesuai dengan desain tradisional.

Dilansir dari laman resmi Google Doodle, gambar Mangkuk Ayam Jago yang mereka gunakan hanya bisa ditemukan di Singapura, Malaysia, Thailand, dan Indonesia.

Di Indonesia sendiri Mangkuk Ayam Jago merupakan mangkuk terpopuler karena sering digunakan masyarakat dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Juga: Spoiler dan Link Nonton Gratis Anime Black Clovers Episode 40, Misi Rahasia Perjalanan Menuju Kuil Bawah Air

Baca Juga: Berikut Jadwal, Prediksi Susunan Pemain, Hingga Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs Atletico Madrid

Demikian tadi sedikit informasi terkait makna Mangkuk Ayam Jago yang digunakan laman resmi Google Doodle hari ini.***

Editor: Solahudin

Tags

Terkini

Terpopuler