Gus Baha: Ungkap Syarat Sedekah, Awas Jangan Merasa Berjasa Jika Sedekah Ingin Diterima!

- 8 Oktober 2022, 14:19 WIB
Gus Baha
Gus Baha /tangkapan layar/

PURWAKARTA NEWS - Ungakap Gus Baha, kita jangan merasa berjasa saat sedekah, sejatinya kita juga membutuhkan orang miskin, agar sedekah diterima Allah SWT.

Tutur Gus Baha, jika tidak ada pakir miskin, kita tidak akan bisa bersedekah, maka kitalah yang membutuhkan mereka, maka jangan merasa berjasa jika sedekah ingin diterima
Allah SWT.

Kyai Bahauudin Nursalim atau akrab disapa Gus Baha, jika kita merasa berjasa atau bahkan sombong, kita tidak akan mendapat pahala sedekah dan bahkan malah berdosa.

Baca Juga: Gus Baha: jangan Hanya memikirkan diri sendiri! Doa Seperti ini Egois, Allah Tidak Menyukainya

Baca Juga: Gus Baha: Ungkap Waliyullah yang Selalu Dikabulkan Doa Tapi Tidak berani Berdoa Satu Hal ini

Hal ini seperti yang dilansir Purwakarta News dari kenal YouTube Ngaji Gus Baha Official.

Gus baha menjelaskan dengan mengutip sebuah hadis, bahwa ada keterangan yang membahas syarat sedekah agar diterima sama Allah SWT.

“Saya pernah baca dalam sebuah hadits, ada satu syarat yang membuat sedekahmu pasti diterima Allah SWT,” ucap Gus Baha.

Baca Juga: Gus Baha Ungkap Diri Kita Juga Perlu Doa, Berikut Adalah Doa untuk diri sendiri

Halaman:

Editor: Solahudin

Sumber: YouTube Ngaji Gus Baha' Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah